Selasa, 28 Oktober 2014


Alhamdulillahirabbil 'alamin segala puji bagi Allah tuhan semesta alam yan mana selalu memberikan kita rizqi yang tak terhitung jumlahnya, sholawat serta salam kita junjungkan kepada nabi besar Muhammad SAW yang mana selalu menggiring kita dari kebodohan menuju kepandaian...
rasulallah SAW bersabda : 
   الدعاءهي سلاح المؤمنين
"Do'a itu adalah senjatanya orang mukmin "
Doa adalah sebuah permohonan hamba kepada tuhanya yang bertujuan untuk meminta perlindungan, kesejahteraan,keselamatan,rizqi,memudahkan segala urusan , kesulitan dan lain sebagainya .oleh karena itu saya akan memberikann beberapa sebagaian dari doa harian dan tatacara penggunaan serta pengertian bab-bab doa tersebut, mari kita simak bab-bab yang ingin anda ketahui : 
1. Seputar Doa
2. Thoharoh
3. Adzan dan Iqomah
4. Sholat Fardhu
5. Sholat qosor dan jama'
6. Sholat jum'at
7. Sholat Sunnah
8. Do'a-doa harian
9. Rangkaian do'a dalam Al-Quran
10. Sholawat
11. Amalan-amalan seorang muslim
Semoga materi-materi diatas dapat anda mangfaatkan dan diamalkan didalam pekerjaan sehati-hari serta ibadah-ibadah harian.